Di Grup A, FC Basel menemani Manchester United yang lolos ke babak 16 besar. Meski kalah dari Benfica 0-2, Basel tetap sebagai runner-up grup dengan mengoleksi 12 poin.
Sementara Setan Merah keluar sebagai juara Grup A dengan mengantongi 15 poin. Tim aragan Jose Mourinho menang 2-1 atas CSKA Moskow di Stadion Old Trafford.Di Grup B, Paris Saint Germain dan Bayern Munich sudah memastikan tiket 16 besar Liga Champions sebelum laga pamungkas mereka. Meski pada laga terakhir Munich mengalahkan PSG 1-3, tim arahan Jupp Heynckes tetap berada di posisi runner-up, di bawah Les Parisiens.
|
Di Grup D, Juventus yang berstatus runner-up berhasil menemani Barcelona yang sudah lebih dahulu lolos ke babak 16 besar Liga Champions. Juventus dengan mudah mampu mengalahkan Olympiakos Piraeus 2-0.
Sedangkan pada laga lainnya, Barcelona mampu mengalahkan perlawanan Sporting Lisbon 2-0 di Stadion Camp Nou. Hasil itu sekaligus memupuskan harapan Lisbon meraih tiket babak 16 besar.
Tim-tim yang Lolos dari Grup A Hingga DGrup A: Manchester United dan Basel
Grup B: PSG dan Bayern Munich
Grup C: AS Roma dan Chelsea
Grup D: Barcelona dan Juventus (bac) Baca Kelanjutannya Daftar Klub di Grup A Hingga D Lolos 16 Besar Liga Champions : http://ift.tt/2nwGz71
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Daftar Klub di Grup A Hingga D Lolos 16 Besar Liga Champions"
Post a Comment