Bowie Haryanto, CNN Indonesia | Jumat, 20/04/2018 06:30 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Jelang balapan MotoGP Amerika Serikat, Senin (23/4) dini hari WIB, terungkap usaha Marc Marquez minta maaf kepada Valentino Rossi melalui pesan WhatsApp usai insiden tabrakan di MotoGP Argentina.Setelah menabrak dan membuat Rossi terjatuh pada balapan MotoGP Argentina, Marquez ditemani Direktur Tim Repsol Honda Alberto Puig berusaha minta maaf dengan datang langsung ke garasi Movistar Yamaha.
Usaha Marquez untuk minta maaf kepada Rossi gagal dilakukan. Pasalnya sahabat sekaligus asisten Rossi, Alessio 'Uccio' Salucci mengusir Marquez dari garasi Movistar Yamaha.
Dikutip dari Diario Gol, Marquez juga berusaha minta maaf kepada Rossi lewat pesan WhatsApp. Hal tersebut diungkapkan salah satu sumber di dalam tim Movistar Yamaha kepada Diario Gol.
![]() |
MotoGP Amerika di Sirkuit Austin bisa disaksikan secara live streaming melalui CNNIndonesia.com pada Senin (23/4) dini hari WIB. (bac)
Baca Kelanjutannya WhatsApp Marquez ke Rossi Terungkap Jelang MotoGP Amerika : https://ift.tt/2JZIR5PBagikan Berita Ini
0 Response to "WhatsApp Marquez ke Rossi Terungkap Jelang MotoGP Amerika"
Post a Comment