Surya Sumirat , CNN Indonesia | Minggu, 07/01/2018 03:14 WIB
Jakarta, CNN Indonesia -- Lverpool akhirnya setuju melepas winger Philippe Coutinho ke Barcelona pada bursa transfer Januari, Minggu (7/1). Melalui situs resmi klub, Liverpool mengonfirmasi kesepakatan tersebut.
Hanya, The Reds tidak menyebutkan nilai transfer gelandang asal Brasil itu. Beberapa media melaporkan, Coutinho dibeli Barca dengan nilai transfer £142 juta atau lebih dari Rp2,5 triliun.
“Liverpool FC dapat mengonfirmasi, Philippe Coutinho akan meninggalkan klub setelah tercapainya kesepakatan transfer dengan Barcelona, tunduk pada medis dan persetujuan persyaratan pribadi,” demikian pernyataan resmi Liverpool.
 Philippe Coutinho bakal berkostum Barcelona untuk paruh musim kedua. (REUTERS/Phil Noble)
|
Coutinho sendiri dilaporkan telah berpamitan dengan rekan setimnya sejak Sabtu (6/1) pagi, sebelum klub pergi ke Abu Dhabi untuk pemusatan latihan dan mencari cuaca hangat.
“Saat ini, pemain (Coutinho) diizinkan mengurus formalitas umum untuk segera menyelesaikan transfer,” Liverpool melanjutkan. (sry)
Let's block ads! (Why?)
Baca Kelanjutannya Liverpool Resmi Lepas Coutinho ke Barcelona : http://ift.tt/2m2ilgR
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Klasemen Liga Primer Inggris Usai Arsenal Vs Chelsea ImbangJakarta, CNN Indonesia -- Chelsea gagal memenuhi ambisi menggondol tiga poin di markas Arsenal, Stad… Read More...
Morata Jadi Bahan Tertawaan Netizen Usai Arsenal vs Chelsea
Putra Permata Tegar Idaman , CNN Indonesia | Kamis, 04/01/2018 07:03 WIB
Bagikan :
Jakarta,… Read More...
Chelsea Dapat Penalti, Wenger Kembali Protes WasitJakarta, CNN Indonesia -- Manajer Arsenal, Arsene Wenger kembali melontarkan protes atas keputusan w… Read More...
Conte Bela Morata yang Tampil Buruk Lawan ArsenalJakarta, CNN Indonesia -- Manajer Chelsea Antonio Conte tak menyudutkan Alvaro Morata yang gagal mem… Read More...
Mario Gomez Minta Pemain Persib Tak Umbar Komentar ke MediaJakarta, CNN Indonesia -- Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez menerapkan aturan yang … Read More...
0 Response to "Liverpool Resmi Lepas Coutinho ke Barcelona"
Post a Comment