Sepekan terakhir, Suriah sudah dua kali menjajal laga melawan Timnas Indonesia di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang. Ia pun sudah mengerti cara permainan sepak bola Indonesia.
Pada laga pertama yang dimainkan Timnas U-23, Indonesia kalah 2-3, Kamis (16/11). Kemudian, Timnas Indonesia kembali takluk 0-1 pada laga yang juga dimainkan beberapa pemain senior.
|
Indonesia bakal kembali melakoni laga uji coba penutup di bulan November dengan menghadapi Guyana di Stadion Wibawa Mukti, Sabtu (25/11).
Beda dengan laga melawan Suriah, pertandingan uji coba melawan Guyana disebut bakal masuk dan tercatat secara resmi di jadwal FIFA.
Selanjutnya Timnas Indonesia bakal mengikuti turnamen Aceh World Solidarity Tsunami Cup 2-8 Desember di Stadion Harapan Bangsa, Banda Aceh. Selain Indonesia, Brunei Darusaalam, Kyrgyzstan, dan Mongolia juga ikut berpartisipasi jadi peserta. (bac) Baca Kelanjutannya Gelandang Suriah Puji Dua Pemain Timnas Indonesia : http://ift.tt/2Ac1GAXBagikan Berita Ini
0 Response to "Gelandang Suriah Puji Dua Pemain Timnas Indonesia"
Post a Comment