Kevin/Marcus mampu meraih kemenangan dramatis atas ganda peringkat pertama dunia, Mathias Boe/Carsten Mogensen.
Pasangan nomor dua dunia itu mengalahkan ganda putra asal Denmark dua set langsung 21-15 dan 21-14.
Kevin/Marcus menang 21-15 pada set pertama. Boe/Mogensen tampak tak kelabakan menghadapi tekanan demi tekanan yang terus dilakukan ganda asal Indonesia tersebut.
|
Beberapa kali kejar-kejaran perolehan poin terus terjadi di antara dua pasangan peringkat satu dan dunia tersebut.
Namun perolehan poin Boe/Mogensen terhenti di angka 14. Sebaliknya, Kevin/Marcus terus menambah raihan angka hingga akhirnya menang 21-14.
|
Hasil positif ini juga memperkecil ketinggalan Kevin/Marcus dalam catatan rekor pertemuan mereka dengan Boe/Mogensen menjadi 4-2 untuk keunggulan ganda asal Denmark itu.
Kevin/Marcus sukses melaju ke semifinal setelah mengalahkan ganda asal Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen 21-19 dan 22-20.
Di babak final, Kevin/Marcus akan menghadapi ganda tuan rumah, Takuto Inoue/Yuki Kaneko. Inoue/Kaneko melaju ke final setelah menaklukkan ganda Rusia, Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov, 12-21, 21-18, 21-19.
Baca Kelanjutannya Kevin/Marcus ke Final Jepang Super Series 2018 : http://ift.tt/2fHBlPiBagikan Berita Ini
0 Response to "Kevin/Marcus ke Final Jepang Super Series 2018"
Post a Comment