Bermula dari tembakan Alexis Sanchez yang diblok bek lawan. Bola kemudian disambar Oezil dengan tembakan voli kaki kiri ke pojok atas gawang.
|
Skuat arahan Arsene Wenger mengontrol pertandingan hingga babak pertama usai. Mendominasi hingga 74 persen penguasaan bola dengan menghasilkan 12 tembakan. Namun, hanya mampu unggul 1-0 atas New Castle hingga turun minum.
Susunan PemainArsenal: Petr Cech; Bellerin, Koscielny, Monreal, Maitland-Niles; Iwobi, Xhaka, Wilshere, Ozil, Alexis; Lacazette.
Newcastle: Rob Elliot; DeAndre Yedlin, Lejeune, Lascelles, Manquillo; Murphy, Hayden, Merino, Atsu, Perez; Joselu. (jun)
Baca Kelanjutannya Babak I: Gol Cantik Oezil Bawa Arsenal Unggul atas Newcastle : http://ift.tt/2BvMpezBagikan Berita Ini
0 Response to "Babak I: Gol Cantik Oezil Bawa Arsenal Unggul atas Newcastle"
Post a Comment