Perempuan 30 tahun itu mengatakan ingin kembali terjun sebagai atlet snowboard atau papan seluncur salju di Olimpiade Musim dingin.
"Saya ingin kembali ke dunia snowboard sehingga saya mencoba untuk tidak berkecimpung dalam dunia yang menjurus ke pornografi lagi," terang Melo Imai, dikutip dari Marca.
![]() |
Kondisi itu membuat ia harus terjun ke dalam dunia film dewasa, untuk menyambung hidup di Jepang. Kariernya sebagai pemain film porno berawal dari kehidupan dari kelab malam ke kelab malam yang ia geluti.
"Kadang saya pergi ke sebuah pesta di salah satu kelab dan mendapatkan US$9.400 (setara Rp127 juta) dalam satu malam saja," ucap Imai.
Imai kini berusaha meniti kariernya lagi di dunia papan seluncur salju untuk bisa berpartisipasi di Olimpiade Musim Dingin 2022 di Jepang.Ia mulai meninggalkan karier sebagai pemeran film dewasa itu dan kembali ke dunia snowboard. Pada Maret 2017, Imai ikut dalam ajang Kejuaraan Snowboard Jepang dan berhasil meraih medali emas dengan catatan waktu impresif. (bac)
Baca Kelanjutannya Bintang Porno Jepang Ingin Kembali Jadi Atlet Dunia : http://ift.tt/2ohE45BBagikan Berita Ini
0 Response to "Bintang Porno Jepang Ingin Kembali Jadi Atlet Dunia"
Post a Comment